![]() |
Thomas Pieters |
Peters, 23, yang sebelumnya memenangkan Czech Masters, 30 Agustus, mencetak par di 5 hole terakhir di turnamen yang digelar di Kennemer Golf and Country Club itu. Ia jadi juara dengan perolehan total 19-under 261.
Slattery, yang ikut memimpin hingga babak ketiga dan tengah memburu back-to-back trofi menyusul kemenangannya di Russian Open pekan sebelumnya, hanya mencetak 1 bogey di hari itu. Sayangnya itu terjadi justru di hole terakhir. Andaikan ia bisa memukul par, ia akan akan memaksa Pieters bertarung dalam babak playoff.
“Saya sedikit kaget,” ungkap Pieters menyusul putt Slattery yang coba melakukan par, meleset.
“Saya sendiri tampil percaya diri. Saya melakukan tee untuk jadi pemenang dan saya mewujudkannya. Berikutnya saya akan lakukan hal yang sama.”
Pieters memukul 4 birdie di front nine di turnamen yang dilaksanakan di Pantai Timur Belanda. Satu birdie lagi dihunjamkannya di hole 10 par 4. Di back nine, ia kembali mempertajam skornya dengan 1 birdie di hole 13 dan menyudahi sisa hole dengan 5 par.
Drive Slaterry sendiri melenceng dari fairway. Setelah itu, chip-nya cuma bisa mendekati sisi green. Upaya terakhirnya untuk memukul par, kembali meleset dan ia pasrah dengan bogey.
Pegolf Spanyol Eduardo De La Riva menyamai skor Slattery di posisi 2 setelah memukul 7-under 63. Keduanya unggul 1 stroke dari pegolf Paraguay, yang juga memukul 63 namun menggamit hasil total 263.
Kemenangan Pieters Kennemer, Belanda, membuatnya jadi pegolf pertama Rory McIlroy menang back-to-back di European Tour, menyusul suksesnya di Czech Masters bulan lalu.
Full Leaderboard
1 Thomas Pieters 68 66 62 65 (261)
T2 Eduardo De la Riva 66 66 67 63 (262)
T2 Lee Slattery 66 65 63 68 (262)
4 Fabrizio Zanotti 67 66 67 63 (263)
T5 Morten Orum Madsen 64 67 66 67 (264)
T5 Eddie Pepperell 67 66 67 64 (264)
T7 Rafael Cabrera-Bello 65 66 63 71 (265)
T7 Magnus A Carlsson 65 66 70 64 (265)
T7 Mikko Korhonen 67 70 65 63 (265)
T10 Paul Lawrie 61 71 63 71 (266)
T10 Wade Ormsby 61 68 68 69 (266)
T12 Alejandro Canizares 68 66 68 65 (267)
T12 Ben Evans 68 67 65 67 (267)
T12 David Howell 68 69 63 67 (267)
T12 Maximilian Kieffer 67 67 64 69 (267)
T12 Soren Kjeldsen 64 64 71 68 (267)
T12 Michael Lorenzo-Vera 68 67 67 65 (267)
T18 Mikko Ilonen 64 71 62 71 (268)
T18 Tom Lewis 69 65 65 69 (268)
T18 Matthew Nixon 70 64 68 66 (268)
T18 Jason Scrivener 68 67 65 68 (268)
T18 Andy Sullivan 65 69 68 66 (268)
T23 Gregory Bourdy 68 66 67 68 (269)
T23 Robert Dinwiddie 67 70 70 62 (269)
T23 Andrew Johnston 66 68 65 70 (269)
T23 David Lipsky 66 71 69 63 (269)
T23 Joost Luiten 63 71 68 67 (269)
T23 Robert Rock 63 69 71 66 (269)
T23 Simon Thornton 67 68 66 68 (269)
T30 Richard Bland 62 70 70 68 (270)
T30 Matthew Fitzpatrick 71 60 71 68 (270)
T30 Ricardo Gonzalez 69 68 67 66 (270)
T30 Scott Hend 65 72 65 68 (270)
T30 David Horsey 63 66 71 70 (270)
T30 Peter Uihlein 69 66 69 66 (270)
T36 Oliver Fisher 68 68 69 66 (271)
T36 Matt Ford 66 69 69 67 (271)
T36 Sgtephen Gallacher 65 72 67 67 (271)
T36 Rikard Karlberg 69 66 68 68 (271)
T36 James Morrison 63 67 70 71 (271)
T41 Richard Green 67 64 68 73 (272)
T41 Simon Griffiths 67 67 70 68 (272)
T41 Anders Hansen 70 67 67 68 (272)
T41 Benjamin Hebert 68 67 70 67 (272)
T41 Paul Peterson 68 69 68 67 (272)
T41 Daniel Vancsik 66 70 69 67 (272)
T47 Jason Barnes 67 64 68 74 (273)
T47 Wil Besseling 69 66 69 69 (273)
T47 Daniel Brooks 67 68 68 70 (273)
T47 Richard Finch 69 66 69 69 (273)
T47 Trevor Fisher Jr 68 66 70 69 (273)
T47 Richard McEvoy 71 63 70 69 (273)
T47 Andrea Pavan 67 70 69 67 (273)
T47 Tom Watson 69 68 68 68 (273)
55 Padraig Harrington 71 65 67 71 (274)
56 Nicolas Colsaerts 69 65 72 69 (275)
T57 David Drysdale 68 67 73 68 (276)
T57 Edouard Espana 70 67 70 69 (276)
T57 Tano Goya 63 71 70 72 (276)
T57 Martin Kaymer 67 67 68 74 (276)
T57 Espen Kofstad 69 66 69 72 (276)
62 Peter Lawrie 68 69 71 69 (277)
T63 Raphael Jacquelin 67 70 71 70 (278)
T63 Lasse Jensen 65 71 71 71 (278)
65 John Parry 67 70 70 73 (280)
T66 Lucas Bjerregaard 66 68 77 70 (281)
T66 Daniel Gaunt 70 67 70 74 (281)
T66 Alvaro Quiros 67 65 77 72 (281)
Source: Golf Channel etc.
Contact: aba.mardjani@yahoo.com/asmara.gue@gmail.com
No comments:
Post a Comment