PEGOLF Indonesia George
Gandranata sukses menempatkan diri di posisi 4 Aboitiz Invitational setelah
memukul 2-under 70 di hari terakhir, Sabtu (6/8).
MEMUKUL par back-to-back dalam dua hari turnamen golf Aboitiz
Invitational, George Gandranata, lajang berusia 30, melompat masuk 5 Besar
setelah sehari sebelumnya berada di posisi 10 Besar.
PEGOLF profesional Indonesia George Gandranata berhasil masuk 10 Besar di hari pertama turnamen Aboitiz Invitational di Manila, Filipina, Rabu (4/8).
JAY Bayron, juara Order of Merit Asian Development Tour 2012 asal Filipina, tampil menawan di hari pertama Aboitiz Invitational di Manila, Filipina, Rabu (3/8). Ia memukul 5-under 67 dan memimpin dengan 2 stroke.
 |
George Gandranata |
LIMA pegolf pria Indonesia tercatat dalam jajaran peserta turnamen golf seri Asian Development Tour (ADT) di Aboitiz Invitational di Wack Wack Golf and Country Club, Manila, 3-6 Agustus.
CIPUTRA Golfpreneur Tournament kali ketiga akan digelar dalam afiliasinya dengan Asian Development Tour dan dengan sponsor baru.